
W2NNEWS.COM—Bupati Lampung Utara Hi. Agung Ilmu Mangkunegara, S. STP., M.H. didampingi Wakil Bupati LAmpung Utara Dr. Hi. Sri Widodo, Sp.PD. M.Kes. FINASIM. Menerima sekaligus Melepas Kontingen Kwartir Cabang Gerakan Pramuka sUtara yang akan mengikuti Jambore Nasional Ke- X Tahun 2016 yang akan dilaksanakan di Bumi Perkemahan Cibubur. Bertempat di Ruang Siger Pemkab. lampung Utara, Kamis, 11 Agustus 2016.